
KEUTAMAAN SHALAWAT KEPADA NABI MUHAMMAD SAW (BAGIAN KEDUA)
Berikut ini lanjutan dari bagian pertama.
Di bawah ini akan diuraikan keutamaan shalawat kepada Nabi Muhammad SAW yan dikutip dari kitab Al-Mushtathraf fi kulli fannil mustazraf sejumlah 40 (empat puluh) hadits.
Rasulullah SAW bersabda yang artinya :
- Orang-orang yang menulis shalawat atasku di suatu kitab meskipun tidak dibaca maka